Agar Pilkada Dan Pilgub Tahun 2024 Damai Dan Sejuk, Babinsa Koramil 06/TM Melaksanakan Komsos Di tengah-tengah Masyarakat Binaan Nya

Agar Pilkada Dan Pilgub Tahun 2024 Damai Dan Sejuk, Babinsa Koramil 06/TM Melaksanakan Komsos Di tengah-tengah Masyarakat Binaan Nya

ILINE ROHIL-Babinsa Koramil 0321-06/TM Sertu Riawan beserta 2 orang anggota melaksanakan kegiatan Komsos bersama masyarakat di Kepenghuluan Tanjung Medan Kecamatan Tanjung Medan Kabupaten Rokan Hilir, Pada Sabtu (28/09/2024)

 

Sertu Riawan beserta 2 orang anggota, memberi himbauan kepada masyarakat wilayah Binaan nya, untuk sama-sama mewujud kan pilkada dan Pilgub tahun 2024 dengan suasana sejuk, damai dan aman. Ungkap Babinsa

 

Untuk menciptakan Pilkada dan Pilgub Damai, Sejuk para TNI-POLRI selalu memberikan mensosialisasikan agar di tengah-tengah masyarakat Aman dan tenang. Tegas Babinsa

 

Masyarakat di mintak untuk tidak cepat menerima informasi dan memberi informasi yang belom tentu ke benaran nya, dan bisa menerima siapa pun nantik nya terpilih sebagai kepala daerah, itu la yang terbaik untuk kita semua nya.

 

Saat di konfirmasi kepada Dandim 0321/Rohil, Letkol Kav Nugraha Yudha Prawiranegara SIP melalui Danramil 06/TM Kapten Inf Ujang Z. membenarkan Babinsa Koramil 06/TM melaksanakan kegiatan Komsos di tengah-tengah masyarakat agar terwujud nya Pilkada dan Pilgub Damai dan Sejuk, dan menciptakan situasi Damai dan masyarakat bisa membedakan informasi yang tidak pasti dan yang benar, (HOAK).

 

Salah satu bentuk kerja dari Babinsa itu harus bisa menciptakan situasi aman dan kondusif di masyarakat terutama di wilayah binaan nya masing-masing.***

(ST)